Memaksimalkan Motorik Kasar Bayi
Jangan terlalu banyak digendong atau disuruh duduk manis di stroller. Maksimalkan kemampuan gerak kasarnya agar dia semakin mandiri.... read more
Di bulan-bulan pertama kelahirannya, bayi memerlukan produk yang lembut dan aman agar terhindar dari ruam popok. Ibu harus hati-hati memilihkan produk perawatan untuk kulit bayi. Jangan sampai membuat kulit lembut dan sensistif bayi bermasalah.
Ruam popok adalah peradangan di daerah yang tertutup popok seperti sekitar alat kelamin, bokong, dan pangkal paha bagian dalam. Ruam popok sering dialami oleh bayi yang baru lahir. Bisanya berwarna kemerahan disertai lecet-lecet ringan dan gatal.
Jangan terlalu banyak digendong atau disuruh duduk manis di stroller. Maksimalkan kemampuan gerak kasarnya agar dia semakin mandiri.... read more
Bayi bisa sariawan, cegah dengan cara ini.... read more
Lakukan ini agar mata si kecil selalu bersih... read more