Pola Makan Balita Kurang Berat Badan

 


Atasi dengan meningkatkan konsumsi makanan bergizi lengkap dan seimbang sesuai umur. Misalnya, tidak memberikan bubur atau buah pada bayi berumur di bawah 6 bulan. Berikan makanan dalam bentuk yang mudah dicerna, menarik, dan bervariasi.

Makanan yang dianjurkan:
  • Tinggi kandungan gula, karbohidrat, lemak. Misalnya, pasta dicampur keju, dengan bayam dan tomat.
  • Kacang-kacangan: kacang tanah, almond, kacang mete, kacang polong.
  • Buah kering seprti kismin, pisang, jagung, kentang, ubi jalar, dan ketela pohon.

Makanan yang dihindari:

  • Tinggi kandungan energinya tapi “kosong” kalori, sehingga tidak dapat dimanfaatkan tubuh untuk bahan bakar. Contohnya, kerupuk.
  • Makanan gurih, karena akan menekan selera makan, sheingga anak akan menolak jenis-jenis makanan lainnya, termasuk sayuran dan buah yang lebih baik gizinya.(me)
Baca juga:
Banyak Makan Tapi Kurus
Agar Anak Tidak Terlalu Kurus
Agar Balita Gemar Makanan Bergizi
Balita Susah Makan


 


Artikel Rekomendasi

Load more