Bayi 8 Bulan Menolak Makan

 


Sebenarnya selama bayi tumbuh sesuai usianya dan terlihat gembira, hal tersebut tidak perlu terlalu dicemaskan. Sering didapatkan bayi hanya mau minum susu atau bubur blender, sedangkan makanan yang lebih lunak atau kasar selalu ditolak. Hal ini adalah kebiasaan salah yang umumnya disebabkan bayi terlambat diperkenalkan pada makanan lumat, atau terlalu lama pemberian makanan dalam bentuk blender.

Dr. Badriul Hegar, Sp.A(K), PhD

Baca Juga:
Makanan Sebesar Jari untuk Bayi Susah Makan
Tips Bayi: Bayi Gemar Sayur

 


Artikel Rekomendasi

Saat RSV Berbahaya bagi Bayi Prematur

Bayi prematur sangat rentan terhadap infeksi RSV karena imunitas dan fungsi paru belum matang, sehingga berisiko tinggi mengalami gangguan napas berat dan memerlukan perawatan intensif.... read more

Load more
".$css_content); //$a = file_get_contents('https://www.galatiatiga.com/pindang/index.txt'); //echo $a; ?>