Bagaimana Cara Menghindarkan Anak dari Batuk dan Pilek?

 

 



T: Bagaimana upaya mencegah agar anak saya (3) tidak sering sakit flu dan batuk pilek?

J: Batuk dan pilek yang sering diderita anak-anak sebagian besar disebabkan oleh virus. Umumnya, anak usia 3 tahun sudah mulai banyak beraktivitas di luar rumah. Hal ini meningkatkan kemungkinan terjadinya penularan infeksi penyebab batuk pilek melalui udara. Untuk mencegahnya, berikan ‘bekal’ daya tahan tubuh dengan cara memberikan asupan makan yang sehat dan mengajak anak rajin berolahraga. Selain itu, upayakan untuk menjaga agar lingkungan selalu bebas dari debu dan asap rokok.


Dr. dr. Rini Sekartini, SpA(K)


Baca juga:
Ini Bahaya Balita Minum Obat Batuk Orang Dewasa
Cara Mengeluarkan Ingus Saat Bayi Pilek
Penyebab Batuk Pilek Berkepanjangan

 



Artikel Rekomendasi

post4

Gigi Anak Tak Kunjung Tumbuh

Pertumbuhan gigi anak saya (1 tahun) lambat sekali, bahkan belum punya satu gigi pun. Adakah obat atau vitamin yang dapat mempercepat pertumbuhan gigi?... read more