Tundukkan kepala, kedua tangan di atas kepala, tekan perlahan dan tahan 10 hitungan/detik.
Dongakkan kepala, letakkan salah satu tangan di dagu, dorong perlahan dan tahan 10 hitungan/detik.
Tidurkan kepala ke arah bahu kanan, tangan kanan di atas kepala, tahan 10 hitungan/detik. Lakukan sebaliknya.
Angkat tangan ke atas, bengkokkan siku ke arah belakang kepala, tangan kiri menarik perlahan ke arah kiri, tahan 10 detik. Lakukan sebaliknya. Angkat tangan kiri, bengkokkan siku ke arah belakang kepala, tangan kanan membantu menarik perlahan ke arah kanan, tahan 10 detik.
Berdiri, putar kedua tangan bersamaan ke depan perlahan-lahan 8 putaran. Lakukan kebalikannya, putar kedua tangan bersamaan ke belakang perlahan-lahan 8 putaran.
Duduk di pinggir kolam, luruskan kaki, putar pergelangan kaki, masing-masing 8 putaran.
Artikel Rekomendasi
Begini Tip untuk Wanita dengan Lupus yang Ingin Hamil
Wanita dengan ODAPUS kerap khawatir ketika merencanakan kehamilan. Bisakah menjalani kehamilan dengan baik?... read more
Ini Lho, Mengapa Ibu Hamil Perlu Cermati Pertambahan Berat Badan
Nutrisi ibu hamil memiliki banyak dampak, baik bagi ibu, janin juga kelak ketika anak beranjak dewasa. ... read more
Cara Mudah Mengatasi Kelelahan Saat Hamil
Atasi kelelahan Anda saat hamil dengan 4 cara mudah. ... read more