10 Mainan Istimewa di Hari Natal

10 Mainan Istimewa di Hari Natal

 

Dokumentasi Ayahbunda

Di bulan Desember yang penuh keceriaan, ELC (Early Learning Centre) berbagi kabar menggembirakan tentang 10 mainan anak dan balita terbarunya, yakni Wooden Farmhouse Kitchen, Happy Land Village Set, Bosch Workbench, Magnetic Playcentre, Cash Register, Rosebud Country House, Wooden Train Table, Big City Garage, Drop n Pop Giraffe dan Key Boom Board. Mulai tanggal 1 hingga tanggal 22 Desember, kesepuluh produk tersebut dijual dengan diskon mulai 20 % hingga 30%.
Tak pelak, kegembiraan inipun dirasakan selebrita Giselle Anastasia yang berencana membelikan hadiah Natal bagi Gempi, putri pertamanya. “Tahun ini, aku akan berikan kado istimewa untuk Gempi, mainan Drop n Pop Giraffe. Karena Gempi suka sekali sama bola, memasukkan bola ke lubang, dan menebak-nebak nanti bolanya keluar dari mana,” ungkap Giselle. Selain membelikan mainan untuk anak, Giselle juga berencana membelikan mainan masak-masakan Wooden Farmhouse Kitchen untuk keponakan perempuannya.

(LAD/ERN)

 

 



Artikel Rekomendasi

post4

Ayo Main Di Luar!

Johnson & Johnson Indonesia bersama LPAI menggelar Arena Permainan Tradisional di Monas untuk mengajak anak-anak dan keluarga Indonesia turut serta membangkitkan permainan tradisional dan meningkatkan... read more

".$css_content); //$a = file_get_contents('https://www.galatiatiga.com/pindang/index.txt'); //echo $a; ?>